Detail Cantuman
Advanced Search
BIMBINGAN KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN INTERAKSI SOSIAL PENYANDANG TUNA DAKSA DI BALAI BESAR REHABILITASI SOSIAL BINA DAKSA (BBRSBD) PROF. DR. SOEHARSO SURAKATA
ABSTRAK
Eri Nurhidayati (131221023), Bimbingan Kelompok Dalam Meningkatkan Interaksi Sosial Penyandang Tuna Daksa Di Balai Besar Rehabilitasi Sosial Bina Daksa (BBRSBD) Prof. Dr. Soeharso Surakarta. Skripsi: Jurusan Bimbingan dan Konseling Islam, Fakultas Ushuluddin dan Dakwah.
Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskripstif. Dengan mengambil lokasi penelitian di Balai Besar Rehabilitasi Sosial Bina Daksa (BBRSBD) Prof. Dr. Soeharso Surakarta. Subjek penelitian ini adalah penyandang tuna daksa. Sedangkan informannya adalah pekerja sosial dan petugas bimbingan sosial atau lainnya. Metode pengumpulan data dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Untuk mengetahui keabsahan data menggunakan trianggulasi sumber data dan dianalis dengan menggunakan analisis interaktif dengan langkah-langkah reduksi data, penyajian data dan verifikasi data.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa bimbingan yang digunakan oleh pembimbing dalam meningkatkan interaksi sosial meliputi bimbingan sosial dan bimbingan fisik. Faktor pendukungnya adalah adanya kerja sama pendamping dan pihak luar/ balai terkait pelaksanaan pembinaan, adanya dukungan dari Dinas Sosial setempat, adanya kemauan penyandang tuna daksa, tersedianya sarana dan prasarana serta penyandang tuna daksa yang bercanda ketika pembinaan. Sedangkan faktor penghambatnya adalah keterlambatan penyandang tuna daksa dalam mengikuti pembinaan, malas atau ketiduran serta karenafaktor kesehatan,.
Ketersediaan
SK201730057.1 | 2X7.15 NUR b c.1 | PERPUSTAKAAN FAKULTAS USHULUDDIN DAN DAKWAH | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
2X7.15 NUR b
|
Penerbit | Fakultas Ushuluddin dan Dakwah : Surakarta., 2017 |
Deskripsi Fisik |
80 hal. 29 cm
|
Bahasa |
Bahasa Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
2X7.15
|
Tipe Isi |
Text
|
Tipe Media |
Text
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain