Image of DAKWAH TERHADAP LANSIA DI PONDOK PESANTREN LANSIA HUSNUL KHOTIMAH KARANGPANDAN KARANGANYAR
(Studi Kasus : Program Cahaya Senja)

MANAJEMEN DAKWAH

DAKWAH TERHADAP LANSIA DI PONDOK PESANTREN LANSIA HUSNUL KHOTIMAH KARANGPANDAN KARANGANYAR (Studi Kasus : Program Cahaya Senja)



Aprilianto Tri Widodo, 201231035, Dakwah Terhadap Lansia di Pondok Pesantren Lansia Husnul Khotimah Karangpandan Karanganyar, Manajemen Dakwah Fakultas Ushuluddin dan Dakwah Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta, 2024.
Dakwah terhadap lansia melalui pondok pesantren lansia merupakan sesuatu hal yang sangat penting untuk kita pahami, khsusunya pada era sekarang banyak sekali media dakwah yang muncul tetapi kebanyakan dari media itu hanya menyentuk kaum anak-anak sampai remaja pada akhirnya kaum lansia yang akan kesulitan mencari tempat untuk belajar agama sesuai kebutuhan dan kemapuan mereka. Pondok Pesantren Lansia Husnul Khotimah ialah pondok yang diperkhususkan untuk kaum lansia. Dimana pondok ini dibangun dan didirikan oleh Bapak H. Slamet Raharjo.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui proses dakwah yang dilakukan di Pondok Pesantren Lansia Husnul Khotimah Karangpandan Karanganyar serta faktor pendukung dan penghambat. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Peneliti datang langsung ke lokasi penelitian di Pondok Pesanrren Lansia Husnul Khotimah Karangpandan Karanganyar guna memperoleh data dan informasi yang dubutuhkan agar bisa menggambarkan. Peneliti menganalisis bagaimana proses dakwah yang diterapkan terhadap lansia di pondok pesantren husnul khotimah. Berdasarkan analisis metode dakwah yang digunakan di pondok pesantren lansia husnul khotimah itu lebih mengarah pada metode dakwah bimbingan konseling dengan melalui pendekatan dan pendampingan di setiap kegiatan. Melihat dari kondisi mad’u nya adalah kaum lanjut usia maka penggunaan metode yang salah maka akan mengakibatkan tidak akan diterimanya materi dakwah yang kita sampaikan. Selain itu permsalahan yang terjadi pada lansia itu cukup beragam mulai dari menurunnya sistem motorik, melemahnya kondisi fisik, meningkatnya kondisi kepikunan sampai terjadi perubahan emosionalitas yang menonjol.

Kata Kunci: Unsur Dakwah, Metode Dakwah, Pondok Pesantrren, Lansia.


Ketersediaan

SK202550016.12X6.3PERPUSTAKAAN FAKULTAS USHULUDDIN DAN DAKWAH (2X6.3)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
2X6.3
Penerbit Fakultas Ushuluddin dan Dakwah : Sukoharjo.,
Deskripsi Fisik
145 hal, 30cm
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
2X6.3
Tipe Isi
Text
Tipe Media
Text
Tipe Pembawa
Visual
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this